menampilkan data laravel 5.8

September 14, 2019 deifa satrio 0 Comments


Halo halo gimana kabar nya ini ? sehat ? pasti nya sehat dong ya. setelah artikel kemaren nerangin gimana cara untuk membuat login dengan auth, kali ini saya akan menerangkan gimana membuat CRUD di framework laravel.

Nah kita pelan pelan aja ya bahas nya, untuk kali ini kita buat view untuk menampilkan data dari database, nah pertama tama kalian buat tabel dengan nama "artikel" owh iya buat kawan-kawan yang belum baca artikel saya yang sebelumnya yaitu login auth laravel 5.8, pliss baca dulu biar gak bingung.

Nah untuk struktur tabel artikel nya seperti ini :




setelah tabel udah, kali ini kita buat controller dulu, caranya dengan membuka cmd, tujukan ke folder project lalu ketikan script seperti gambar dibawah ini :



oke, sudah ? kalo udah buka controller yang baru kita buat tadi di folder "app/Http/controller/artikelcontroller.php". setelah itu edit function index di file artikelcontroller.php seperti ini :




Setelah controller selesai, kita buat file view nya di folder "resource/view", buat folder baru di dalam folder view yaitu folder "artikel", kemudian buat file bernama "index.blade.php", kemudian ketikan script di bawah ini :





setelah view sama controller selesai kemudian, edit file "web.php" di folder "routes/web.php" seperti berikut :





Terakhir edit juga file "home.blade.php" di folder "resources/views/home.blade.php" seperti berikut :




ok setelah semua langkah yang melelahkan selesai coba kalian run program laravel kalian dengan "php artisan serve", lalu login dan apabila tidak error kalian akan menemukan link ke CRUD artikel dan melihat tabel list artikel, jika kalian melihat kog kosong datanya, coba kalian tambahkan dulu data secara manual di phpmyadmin.

hehehehe, sekian dulu ya artikel kali ini semoga sukses membuat kalian bingung. coret coret kolom komentar apabila kalian merasa bingung dan kesulitan. stay cool and stay code, sampai ketemu di artikel selanjut nya

0 komentar: